semua sibuk dengan rencana dan peta masa depannya
lalu aku....
juga
sibuk dengan rencana dan peta perjalananku
hm...
masih aja
walau ditakdirkan berhenti disini
aku tetap
aja ingin pergi
berkeliling dunia
menarik nafas panjang dipunjak gunung, setelah berjam-jam mendaki dengan nafas yang sulit kujelaskan
saking sulit medan dakinya
tapi aku puas dengan itu
diatas sana,diperjalanan sana, dipinggir pantai sana, didalam bangunan sejarah sana,dirimbun hutan saja,disawah ladang membentang sana,di puncak gunung saja,ditengah laut dengan perahu aku sana,
yah....
kan kuraih bulan dengan cinta
Tidak ada komentar:
Posting Komentar